Siswa-siswi dari sejumlah SMA di Kendari membentangkan tulisan ”Indonesiaku” yang dibuat khusus untuk memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia di Ranomeeto, Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, Selasa (17/8/2021). Puluhan pelajar ini juga mengarak bendera Merah Putih sepanjang 108 meter ke atas bukit untuk memberi semangat kepada semua generasi muda di tengah berbagai persoalan bangsa.
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS