Iklan
Sebaran Titik Panas Meluas di Nusa Tenggara Timur
Sebaran titik panas di Nusa Tenggara Timur meluas. Sejak Juni-8 Agustus 2021 sebanyak 165 titik panas, hampir merata di 22 kabupaten/kota di Nusa Tenggara Timur.
KUPANG, KOMPAS β Sebaran titik panas di Nusa Tenggara Timur meluas. Sejak Juni sampai 8 Agustus 2021, titik panas terpantau 165 titik. Penyebarannya hampir merata di 22 kabupaten/kota di NTT.
Kebakaran terjadi karena ada praktik pembakaran ladang. Angin kencang dan keringnya rumput sabana memperbesar kebakaran itu.