logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊVaksinasi di Kalteng...
Iklan

Vaksinasi di Kalteng Ditargetkan Rampung November, Wajib Patuhi Prokes

Vaksinasi di Kalteng ditargetkan menjangkau seluruh sasaran pada November 2021. Meski demikian, pemerintah diingatkan untuk menyelenggarakan vaksinasi yang aman dan menaati protokol kesehatan.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uiy6MIxFDiWIpTP9wjfEkrHoW0Y=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F20210114_095157_1610613196.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Salah satu dokter dari RSUD Doris Sylvanus divaksin oleh vaksinator dalam kegiatan pencanangan vaksin Covid-19 di Palangkaraya, Kamis (14/1/2021).

PALANGKARAYA, KOMPAS β€” Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran menargetkan vaksinasi mencapai 100 persen pada akhir November tahun ini untuk segera mencapai kekebalan kelompok. Dalam dua hari ini, setidaknya 30.000 orang divaksin. Walakin, pemerintah diingatkan wajib menjaga protokol kesehatan dalam proses vaksinasi.

Sugianto menyampaikan target tersebut di sela-sela memantau jalannya vaksinasi massal di Stadion Sanaman Mantikei, Kota Palangkaraya, Kalteng, Jumat (6/8/2021). Di Kota Palangkaraya, vaksinasi massal juga dilaksanakan di Stadion Universitas Palangka Raya (UPR). Vaksinasi juga dilakukan serentak di seluruh Kalteng dengan mekanisme masing-masing.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan