logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPemkot Surakarta Sasar Tes...
Iklan

Pemkot Surakarta Sasar Tes Usap di Titik-titik Kerumunan

Pemerintah Kota Surakarta akan memperketat pengawasan protokol kesehatan di ruang publik. Titik-titik kerumunan bakal jadi sasaran tes usap antigen di tempat. Ini dilakukan menyusul gejala longgarnya protokol kesehatan.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/R4gldApKDyBfDBYfoqpMSsjyuqc=/1024x579/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2F139d7ba5-48e7-481b-be44-0543a9a640c5_jpg.jpg
Kompas

Para pengunjung mal menyantap makanan di sentra makanan Solo Grand Mall, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (12/5/2021). Sebelumnya sempat ditemukan kasus positif Covid-19 dari mal tersebut. Meski demikian, mal tetap beroperasi. Penutupan hanya dilakukan di tempat kasus positif tersebut bekerja. Dengan kondisi ini, Pemerintah Kota Surakarta berjanji mengawasi penerapan protokol kesehatan secara ketat di pusat perbelanjaan.

SURAKARTA, KOMPAS β€” Pemerintah Kota Surakarta akan memperketat pengawasan protokol kesehatan di ruang publik. Tes usap antigen bakal menyasar titik-titik kerumunan. Langkah ini untuk mengantisipasi tren penambahan kasus positif Covid-19.

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka meminta segenap jajarannya memperketat protokol kesehatan di daerah tersebut. Terlebih, ada indikasi masyarakat mulai longgar dalam menerapkan protokol kesehatan. Kondisi tersebut dikhawatirkan memacu potensi penularan Covid-19 di tengah masyarakat.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan