logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊKimia Farma Ikut Investigasi...
Iklan

Kimia Farma Ikut Investigasi Penggunaan Tes Antigen Bekas di Laboratoriumnya

PT Kimia Farma Diagnostik ikut melakukan investigasi penggunaan alat tes cepat antigen Covid-19 bekas pakai di laboratoriumnya di Bandara Kualanamu. Penggunaan alat bekas pakai merupakan pelanggaran sangat berat.

Oleh
NIKSON SINAGA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/agRHzDbUT7zSLduxqSMX6dMk_Js=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F20210428_130300_1619592388.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Laboratorium Klinik Kimia Farma di Jalan RA Kartini, Medan, Sumatera Utara, tampak tutup pada Rabu (28/4/2021).

MEDAN, KOMPAS β€” PT Kimia Farma Diagnostik menyatakan pihaknya ikut melakukan investigasi terkait dugaan penggunaan alat tes cepat antigen Covid-19 bekas pakai di laboratoriumnya di Bandara Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Penggunaan alat bekas pakai itu disebut merupakan pelanggaran sangat berat.

”Kami mendukung sepenuhnya investigasi yang dilakukan pihak berwajib terhadap kasus tersebut,” kata Direktur Utama PT Kimia Farma Diagnostik Adil Fadilah Bulqini dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas, Rabu (28/4/2021).

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan