logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊWali Kota Palu Pastikan...
Iklan

Wali Kota Palu Pastikan Pembangunan Berbasis Mitigasi Kegempaan

Wali Kota Palu Hadianto Rasyid memastikan membangun daerah itu ke depan dengan memperhatikan mitigasi gempa dan bencana ikutannya.

Oleh
VIDELIS JEMALI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MKMbDipx1nFcOd1mIPzpIoDOrBg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2Fd4102624-25ae-445d-b3c7-1bffc1cd4f77_jpg-1.jpg
KOMPAS/VIDELIS JEMALI

Bagian rumah yang tersisa akibat diterjang tsunami dua tahun lalu di Kelurahan Lere, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Sulteng, Selasa (13/10/2020).

PALU, KOMPAS β€” Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah, Hadianto Rasyid memastikan membangun daerah itu ke depan dengan memperhatikan mitigasi gempa dan bencana ikutannya. Gempa yang diikuti tsunami dan likuefaksi pada 28 September 2019 menjadi pelajaran luar biasa.

”Kami berusaha untuk menyiapkan cara-cara yang baik untuk menghadapi kondisi kegempaan. Kita harus beradaptasi dengan keadaan itu. Saya pastikan Pemerintah Kota Palu akan memperhatikan itu (kerawanan gempa),” kata Hadianto di Palu, Sulteng, Senin (8/3/2021).

Editor:
agnespandia
Bagikan