logo Kompas.id
NusantaraPembangunan Tol...
Iklan

Pembangunan Tol Padang-Pekanbaru Tak Distop, Hanya ”Refocusing” Proyek

Pembangunan ruas Tol Padang-Pekanbaru terhambat pembebasan lahan. Pembebasan lahan berjalan lambat karena sebagian besar merupakan tanah ulayat yang dimiliki banyak ahli waris.

Oleh
YOLA SASTRA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tniOftJFe-JRGQzTFmB9RG4TFpg=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FWhatsApp-Image-2020-09-23-at-17.29.36_1600857511.jpeg
DOKUMENTASI HUTAMA KARYA

Kondisi di pintu Jalan Tol Padang-Pekanbaru Seksi I Padang-Sicincin yang berbatasan dengan Jalan By Pass di Nagari Kasang, Kecamatan Batang Anai, Padang Pariaman, Sumatera Barat, Rabu (16/9/2020).

PADANG, KOMPAS — Balai Pelaksana Jalan Nasional Sumatera Barat dan PT Hutama Karya membantah informasi penghentian proyek Jalan Tol Padang-Pekanbaru yang belakangan marak di media daring. Pemerintah hanya melakukan refocusing atau perubahan prioritas pengerjaan dengan mengutamakan lahan yang sudah dibebaskan. Pembangunan jalan tol di Sumbar tersendat karena lambatnya pembebasan lahan.

Sebelumnya, beredar informasi di media daring bahwa pembangunan Jalan Tol Padang-Pekanbaru dihentikan karena lambatnya progres pembangunan akibat terhambat pembebasan lahan.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan