logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊITB Pasang Ultrafiltrasi Air...
Iklan

ITB Pasang Ultrafiltrasi Air Minum dan Selter untuk Penyintas Gempa di Sulbar

Institut Teknologi Bandung (ITB) memasang ultrafiltrasi air minum dan selter untuk penyintas gempa di Sulawesi Barat. Bantuan itu diharapkan dapat mendukung pemulihan penyintas gempa di lokasi pengungsian.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HVeVMcU_eFn4VfwDYw1q0Zl7pIs=/1024x766/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F20210122ITB-01_1611318555.jpeg
LPPM INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

Ultrafiltrasi air minum saat berada di Kampus Institut Teknologi Bandung, Jawa Barat, Kamis (21/1/2021). Alat ini akan dipasang di lokasi pengungsian penyintas gempa di Sulawesi Barat.

BANDUNG, KOMPAS β€” Institut Teknologi Bandung bakal memasang ultrafiltrasi air minum dan selter untuk penyintas gempa di Sulawesi Barat. Bantuan itu diharapkan dapat mendukung pemulihan penyintas gempa di lokasi pengungsian.

Empat ultrafiltrasi akan ditempatkan di beberapa titik pengungsian yang dikoordinasikan dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Sementara dua selter dengan tunnel berukuran 8x7 meter difungsikan sebagai hunian sementara (huntara).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan