dampak pandemi
Tetap Sunyi di Tempat Wisata
Semua pelawat lintas kabupaten/kota di beberapa daerah wajib menunjukkan hasil pemeriksaan Covid-19. Tingkat hunian penginapan dan jumlah kunjungan ke lokasi wisata anjlok menjadi tersisa 30 persen.
/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2Fb6338d97-26e4-4cf9-9f86-4d2441fbb963_jpg.jpg)
Rombongan kecil wisatawan tengah berbelanja buah apel di Batu, Jawa Timur, Minggu (27/12/2020).
Menanti dari pagi sampai siang, Sunardi (60) belum melayani satu pun pelancong di tempat wisata petik apel, pada Minggu (27/12/2020). Padahal, dalam situasi normal, hingga 300 orang datang setiap hari ke kebun tempat Sunardi bekerja.
Baca juga: Animo Pelawat di Jatim Belum Surut
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 0 dengan judul "Tetap Sunyi di Tempat Wisata".
Baca Epaper Kompas