logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บSurplus Listrik, Industri di...
Iklan

Surplus Listrik, Industri di Sumut Diharapkan Bisa Bertumbuh

Surplus listrik sebesar 621 megawatt di Sumatera Utara diharapkan bisa mendorong perkembangan industri. Ketersediaan energi listrik pun masih berpeluang ditingkatkan mengingat besarnya potensi energi baru terbarukan.

Oleh
NIKSON SINAGA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HaUfXJdAGF_X4t67fHs_dvzeh-0=/1024x587/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2FIMG_20201026_193416_1603715692.jpg
TANGKAPAN LAYAR

Ketua Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia Sumatera Utara Parlindungan Purba dalam seminar daring, Senin (26/10/2020).

MEDAN, KOMPAS โ€” Surplus listrik sebesar 621 megawatt di Sumatera Utara diharapkan bisa mendorong perkembangan industri, khususnya pariwisata dan manufaktur. Ketersediaan energi listrik pun masih berpeluang ditingkatkan mengingat besarnya potensi energi baru terbarukan dan tingginya minat investor di sektor itu.

โ€Surplus listrik di Sumut adalah peluang besar untuk pengembangan industri. Pengembangan pariwisata Danau Toba sangat berpeluang karena ketersediaan listrik ini,โ€ kata Ketua Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia Sumut Parlindungan Purba dalam seminar daring, Senin (26/10/2020).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan