logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊBanjir di Kalteng Meluas,...
Iklan

Banjir di Kalteng Meluas, Aktivitas Warga Semakin Terganggu

Lagi-lagi banjir menerjang beberapa wilayah di Kalimantan Tengah. Untuk ketiga kalinya pada tahun ini banjir melanda Kabupaten Seruyan. Kali ini, banjir meluas hingga ke Kapuas.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/eHYR8ofaF7oA8jc3WXvlmhEJO14=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200913IDO_Banjir_Katingan6_1599996317.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Seorang anak berenang di genangan banjir di depan rumahnya di wilayah Katingan Hilir, Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, Minggu (13/9/2020). Setidaknya 21 kecamatan di Kalteng direndam banjir.

PALANGKARAYA, KOMPAS β€” Banjir di Kalimantan Tengah meluas pada Senin (19/10/2020). Luapan air merendam sejumlah kawasan di empat kabupaten dan mengganggu aktivitas perekonomian warga.

Sebelumnya, banjir melanda tiga kabupaten dari total 14 kabupaten/kota di Kalimantan Tengah sejak Sabtu (17/10/2020). Tiga kabupaten itu adalah Seruyan, Kotawaringin Barat, dan Kotawaringin Timur. Belum rampung di tiga kabupaten itu, banjir kini merendam sebagian Kabupaten Kapuas. Banjir dipicu luapan Sungai Kapuas.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan