logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บKluster Lapas Jambi Kian...
Iklan

Kluster Lapas Jambi Kian Mengkhawatirkan

Dari 125 narapidana dan petugas Lapas IIA Jambi yang mengikuti tes cepat Covid-19, sebanyak 81 sampel reaktif. Temuan itu akan ditindaklanjuti dengan uji usap.

Oleh
IRMA TAMBUNAN
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8mBNE1UAwW3CuZYwcsC72TqVXi4=/1024x765/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F78544a54-8427-4c20-829d-4a155bef0f7d_jpeg.jpg
PMI PROVINSI JAMBI

Sukarelawan PMI Provinsi Jambi menyemprotkan disinfektan dalam sel dan lingkungan Lembaga Permasyarakatan Jambi, Kamis (2/4/2020).

JAMBI, KOMPAS โ€” Penyebaran Covid-19 dalam lingkungan lembaga permasyarakatan di Jambi kian meluas. Setelah 30 orang dinyatakan positif dan menjalani perawatan isolasi, kini bertambah 81 orang reaktif hasil tes cepat.

Juru bicara Penanganan Covid-19 Provinsi Jambi, Johansyah, mengatakan, pihaknya mengadakan uji cepat kepada 125 narapidana dan petugas Lapas IIA Jambi. Hasil tes menunjukkan dari 125 sampel tersebut, ada 81 yang reaktif. โ€Temuan ini akan langsung kami tindaklanjuti dengan uji usap bagi semua yang reaktif,โ€ ujar Johansyah, Jumat (2/10/2020).

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan