logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊKluster Sekolah Bermunculan,...
Iklan

Kluster Sekolah Bermunculan, Tegal Hentikan Pembelajaran Tatap Muka

Kasus Covid-19 mulai bermunculan di sejumlah sekolah di Kota Tegal dan Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Untuk mencegah perluasan penularan, aktivitas pembelajaran tatap muka diganti dengan pembelajaran secara daring.

Oleh
KRISTI UTAMI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dSSh179_ue3jGUx1z7zZ-kVIheo=/1024x648/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FDSC07351_1600092919.jpg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Sejumlah siswa mengikuti tes usap di MAN Kota Tegal, Jawa Tengah, Senin (14/9/2020).

SLAWI, KOMPAS β€” Setelah kegiatan belajar tatap muka digelar, kasus Covid-19 di lingkungan sekolah mulai bermunculan di Kota Tegal dan Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Pemerintah setempat pun menghentikan kegiatan belajar-mengajar tatap muka dan menggantinya dengan pembelajaran jarak jauh secara daring.

Kasus terbaru menimpa empat guru di salah satu sekolah negeri di Kecamatan Slawi, Kabupaten Tegal. Empat guru tersebut terpapar dari rekan mereka, AU (58), warga Desa Pendawa, Kecamatan Lebaksiu.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan