logo Kompas.id
NusantaraJurus Jitu Tanimbar Tangkal...
Iklan

penanganan pandemi

Jurus Jitu Tanimbar Tangkal Covid-19

Enam bulan pandemi Covid-19 melanda Nusantara, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku, masih bebas kasus. Pengendalian di pintu masuk menjadi kunci.

Oleh
FRANSISKUS PATI HERIN
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/CnzmRbKlzD_C4ap3UibVXVnitLk=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2Ff6f93c76-bdad-4575-9a3c-08f96a701eb1_jpg.jpg
GUSTU COVID-19 KEPULAUAN TANIMBAR

Pelaku perjalanan tiba di Bandar Udara Mathilda Batlayeri, Saumlaki, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku, Senin (24/8/2020).

Enam bulan sudah pandemi Covid-19 melanda Indonesia. Namun, di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku, hingga kini tidak ditemukan kasus Covid-19. Kebijakan ”tutup pintu” yang diikuti dengan pengendalian pelaku perjalanan secara ketat menjadi salah satu kunci daerah itu mampu menahan masuknya virus berbahaya tersebut.

Sejak kasus Covid-19 di Maluku pertama kali diumumkan pada 22 Maret 2020, sejumlah daerah di Maluku, termasuk Kepulauan Tanimbar, menutup pintu. Kasus pertama itu terjadi di Ambon, sekitar 600 kilometer melintasi laut dari Tanimbar.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan
Memuat data...