logo Kompas.id
NusantaraKota Bandung Kejar Target...
Iklan

Kota Bandung Kejar Target 15.000 Tes Cepat dalam Sebulan ke Depan

Pemerintah Kota Bandung menargetkan 15.000 tes cepat (”rapid test”) Covid-19 dalam sebulan ke depan. Hal ini untuk melacak penyebaran virus korona baru sehingga dapat dicegah penularannya.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2Nd63qxdZ16YYH8TEcXVJtXoGBk=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FIMG_9903_1591862135.jpg
KOMPAS/MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Petugas meminta pedagang yang akan melakukan tes cepat Covid-19 mengisi formulir di Pasar Leuwipanjang, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (11/6/2020).

BANDUNG, KOMPAS — Pemerintah Kota Bandung menargetkan 15.000 tes cepat Covid-19 dalam sebulan ke depan. Tujuannya melacak penyebaran virus korona baru secara masif sehingga dapat dicegah penularannya.

Jumlah 15.000 tes itu setara dengan 0,6 persen dari penduduk Kota Bandung sekitar 2,5 juta jiwa. Hingga Kamis (18/6/2020),  jumlahnya mencapai 13.835 tes atau sekitar 92,23 persen.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan