logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊEmpat Kluster Penularan di...
Iklan

Empat Kluster Penularan di Bengkulu Terpetakan, Kasus Impor Mendominasi

Ada empat kluster penyebaran Covid-19 di Bengkulu. Kluster tersebut adalah tablig akbar di Lampung, Bank Bengkulu, petugas medis, dan aparat keamanan. Upaya pelacakan terus dilakukan agar penularan tidak meluas.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
Β· 1 menit baca

https://cdn-assetd.kompas.id/0ahjjNZHCOSheddCHayki7kXbrs=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200504RAM-Pemeriksaan-Rapid-Tes-di-RS-Siloam-Sriwijaya-III_1588580397.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Seorang petugas kesehatan di RS Siloam Sriwijaya, Palembang, mengambil sampel darah untuk pemeriksaan tes cepat, Senin (4/5/2020). Layanan tes cepat secara mandiri di RS Siloam Sriwijaya dilaksanakan sejak Senin minggu lalu.

BENGKULU, KOMPAS β€” Pemerintah Provinsi Bengkulu berhasil memetakan empat kluster penyebab penyebaran Covid-19 di wilayah tersebut. Dari empat kluster itu, sebagian besar kasus terdeteksi merupakan impor dari daerah di luar Bengkulu.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan