logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊUniversitas Brawijaya Bagikan ...
Iklan

Universitas Brawijaya Bagikan Sembako untuk Mahasiswa

Universitas Brawijaya di Kota Malang, Jawa Timur, sejak beberapa waktu lalu membagikan bahan kebutuhan pokok bagi mahasiswa kurang mampu yang tetap bertahan di Malang akibat pandemi Covid-19.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JobjwF_EeSUuAqkDiZeo7wi99ws=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FWhatsApp-Image-2020-04-08-at-07.13.08_1586336117.jpeg
DOKUMENTASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Universitas Brawijaya Malang membagikan paket bahan kebutuhan pokok atau sembako kepada ribuan mahasiswanya yang tetap bertahan di Malang serta yang kesulitan keuangan akibat Covid-19.

MALANG, KOMPAS β€” Universitas Brawijaya di Kota Malang, Jawa Timur, sejak beberapa waktu lalu membagikan paket kebutuhan pokok bagi mahasiswa kurang mampu yang tetap bertahan di Malang akibat pandemi Covid-19. Bantuan tersebut dibagikan langsung satu per satu ke tempat tinggal mahasiswa.

Mahasiswa Universitas Brawijaya yang bertahan di Malang dan mengalami kesulitan keuangan tersebut didata sejak 1 April 2020. Bagian Kemahasiswaan Universitas Brawijaya bekerja sama dengan Badan Amil Zakat Infak Sedekah Universitas Brawijaya serta Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa (Akesma) Eksekutif Mahasiswa Universitas Brawijaya.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan