Iklan
Longsor di Pusat Kota Jember, 10 Unit Ruko Ambruk
Sebanyak 10 unit rumah toko ambruk akibat tanah longsor di Pusat Pertokoan Jompo, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember, Senin (2/3/2020). Longsor terjadi akibat dinding sungai tergerus aliran air Sungai Jompo.
JEMBER, KOMPAS β Sebanyak 10 unit rumah toko ambruk akibat tanah longsor di Pusat Pertokoan Jompo, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Senin (2/3/2020). Longsor terjadi akibat dinding sungai tergerus aliran air Sungai Jompo.
Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. Saat ini proses evakuasi dan normalisasi dilakukan dengan mengerahkan alat berat.