logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บOJK Kantor Regional 3 Jawa...
Iklan

OJK Kantor Regional 3 Jawa Tengah dan DIY Bakal Perluas Fokus Rencana Obligasi Daerah

Otoritas Jasa Keuangan Kantor Regional 3 Jawa Tengah dan DIY memperluas fokus rencana penerbitan surat utang atau obligasi daerah. Kini obligasi  juga terbuka bagi kabupaten/kota.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DUFUWw9BYB0BNPf2fjFbnHvcv5c=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2FKepala-OJK-Regional-3-Jateng-DIY_1575623380.jpg
KOMPAS/ADITYA PUTRA PERDANA

Kepala Otoritas Jasa Keuangan Regional 3 Jawa Tengah dan DIY Aman Santosa, di Kota Semarang, Jateng, Jumat (6/12/2019).

SEMARANG, KOMPAS โ€” Otoritas Jasa Keuangan Kantor Regional 3 Jawa Tengah dan DIY memperluas fokus rencana penerbitan surat utang atau obligasi daerah. Setelah Provinsi Jawa Tengah yang telah lama mempersiapkan hal ini, kini obligasi juga terbuka bagi kabupaten/kota.

Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kantor Regional 3 Jawa Tengah dan DIY Aman Santosa, di sela-sela jumpa pers Jateng Financial Expo, di Kota Semarang, Jumat (6/12/2019), mengatakan, Kota Semarang, Kota Tegal, dan Kabupaten Cilacap sudah menyatakan minat untuk menerbitkan obligasi daerah. Harapannya, rencana itu bakal tercapai tahun 2020.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan