logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊKecelakaan Beruntun di Ruas...
Iklan

Kecelakaan Beruntun di Ruas Tol Pejagan - Pemalang Sebabkan 4 Orang Tewas

Kecelakaan beruntun terjadi di ruas Tol Pejagan - Pemalang KM 300 jalur A, Desa Kendayakan Kecamatan Warujeja, Kabupaten Tegal, Kamis (19/9/2019) sore.

Oleh
KRISTI UTAMI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/M0Q4jOQx-4lovL0BdpgJS6OEroc=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDSC01930_1568904272.jpg
KOMPAS/ KRISTI UTAMI

Polisi sedang memeriksa mobil ambulance yang terlibat dalam kecelakaan beruntun di ruas Tol Pejagan - Pemalang Kilometer 300 Desa Pendayakan, Kecamatan Warureja, Kabupaten Tegal, Jateng Kamis (19/9/2019). Empat orang meninggal dunia dan satu orang menderita luka berat di bagian kepala.

SLAWI, KOMPAS-Kecelakaan beruntun terjadi di ruas Tol Pejagan - Pemalang Kilometer 300 di Desa Kendayakan Kecamatan Warujeja, Kabupaten Tegal, Kamis (19/9/2019) sore. Melibatkan truk dan ambulans, kecelakaan itu mengakibatkan 4 orang meninggal dunia dan seorang lainnya luka berat.

"Kami masih mendalami penyebab pasti kecelakaan. Dua kendaraan yang terlibat kecelakaan sedang melaju di jalur A, Jakarta - Semarang dan sekarang berada di sekitar exit Tol Adiwerna," kata Kepala Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Tegal Ajun Komisaris Adiel Aristo, Kamis.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan