logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMenteri Perdagangan Pantau...
Iklan

Menteri Perdagangan Pantau Harga Komoditas di Bali

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mendatangi Pasar Intaran dan Pasar Sindu di Kota Denpasar, Bali, Senin (3/6/2019). Tujuannya, melihat kondisi pasar tradisional yang sudah direvitalisasi dan mengetahui ketersediaan bahan dan harga makanan pokok menjelang Lebaran 2019.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Plt434qg1FIrNU0N_oFf3Z2zd8w=/1024x585/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190603coka-mendag-pantau-pasar-tradisional-di-denpasarSILO.jpg
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita (kedua dari kanan) didampingi Staf Ahli Bidang Perdagangan Jasa Lasminingsih (ketiga dari kanan) dan Kepala Pasar Sindu Desa Sanur, Kota Denpasar, I Made Sudana (kanan), meninjau Pasar Sindu Desa Sanur, Kota Denpasar, Bali, Senin (3/6/2019).

DENPASAR, KOMPAS β€” Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mendatangi Pasar Intaran dan Pasar Sindu di Kota Denpasar, Bali, Senin (3/6/2019). Tujuannya, melihat kondisi pasar tradisional yang sudah direvitalisasi dan mengetahui ketersediaan bahan dan harga makanan pokok menjelang Lebaran 2019.

Enggartiasto datang didampingi Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Tjahya Widayanti dan Staf Ahli Bidang Perdagangan Jasa Lasminingsih. Selain itu, ada juga Wakil Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara dan Sekretaris Daerah Kota Denpasar Anak Agung Ngurah Rai Iswara.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan