logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บPeti Kemas Mini Siap...
Iklan

Peti Kemas Mini Siap Diproduksi

Oleh
IQBAL BASYARI
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hK-Yqcdk19cUTGh79x4NWQ8MYTI=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2Fkompas_tark_10373949_120_0.jpeg
Kompas

Ilustrasi: Seorang petugas memeriksa di depan automatic stacking crane (alat pemindah peti kemas) di Pelabuhan Teluk Lamong, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (23/11/2017). Pelabuhan ini dibangun di atas air dan berfungsi membantu Pelabuhan Tanjung Perak yang sudah tidak mampu menerima arus barang lebih banyak lagi. Saat ini arus barang yang masuk ke Tanjung Perak mencapai 2,9 juta TEU.

SURABAYA, KOMPAS โ€” PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) akan memproduksi peti kemas mini atau MiniCon. MiniCon menjadi inovasi layanan logistik karena bentuknya praktis, dapat dilipat, dan berukuran sepertiga lebih kecil dari peti kemas normal.

โ€MiniCon merupakan inovasi Pelindo III sebagai solusi atas permasalahan di lapangan pada industri layanan logistik di Tanah Air,โ€ kata Engineering and ICT Director, Pelindo III, Husein Latief di RS PHC Surabaya, Jatim, Rabu (29/8/2018).

Editor:
Bagikan