logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊHutan Tempat Pelepasliaran...
Iklan

Hutan Tempat Pelepasliaran Orangutan di Kaltim Mulai Penuh

Oleh
Lukas Adi Prasetya
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GdehYZqMz33fxzaG8MEeqMhJqvU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2Foukanadang.jpg
Kompas/Dionisius Reynaldo Triwibowo

Orangutan betina dan anaknya di Pusat Rehabilitasi dan Reintroduksi Nyaru Menteng, Palangkaraya milik Yayasan Borneo Orangutan Survival. Orangutan ini siap dilepasliarkan ke habitatnya di hutan.

BALIKPAPAN, KOMPAS - Hutan yang ideal sebagai lokasi pelepasliaran orangutan cukup susah didapat di Kalimantan Timur. Hingga saat ini, hanya ada satu hutan, yakni Kehje Sewen, yang dalam tiga hingga empat tahun lagi, kapasitasnya penuh. Calon lokasi baru, yakni hutan di sebelah Kehje Sewen, sedang diupayakan.

Communication Officer Yayasan Borneo Orangutan Survival (BOS) Nico Hermanu, Selasa (10/7/2018) mengatakan, daya tampung Hutan Kehje Sewen di Kabupaten Kutai Timur, Kaltim ini, untuk 150 orangutan.

Editor:
Bagikan