logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บRongsokan Motor dan Mobil...
Iklan

Rongsokan Motor dan Mobil Diangkut dengan Truk

Oleh
ADI SUCIPTO KISSWARA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EJ5q3UbKT4dl4VJG0Pa8gROaOWc=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FP80513-172514.jpg
KOMPAS/ADI SUCIPTO K

Bangkai mobil ditarik forklift dan dimasukkan truk.

SURABAYA, KOMPAS โ€” Rongsokan motor dan mobil yang terbakar di depan Gereja Pantekosta Pusat Surabaya di Jalan Arjuna mulai pukul 16.30 dibersihkan. Ada puluhan motor dan satu mobil yang terbakar akibat ledakan bom pada Minggu (13/5/2018) pagi.

Bangkai mobil ditarik forklift, lalu dimasukkan ke truk L 9090NP. Sementara bangkai puluhan motor yang terbakar dimasukkan truk milik Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pematusan Kota Surabaya berpelat nomor polisi L 9204 NP dan L 9772 NP dan satu truk warna merah.

Editor:
Bagikan