logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPerkebunan Nusantara X Gandeng...
Iklan

Perkebunan Nusantara X Gandeng Petani Milenial

Oleh
AGNES SWETTA PANDIA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/D6AN_o1lSwC7VGt0m8EQHAo_an8=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20180508ETA.jpg
KOMPAS/AGNES SWETTA PANDIA

Sebanyak 60 petani muda binaan dari 9 pabrik gula milik PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X  yang tersebar di Sidoarjo, Jombang, Nganjuk, Kediri, dan Tulungagung bersama-sama mengikuti materi yang disampaikan petugas tanaman dari PTPN X saat mengikuti pelatihan terkait budidaya tebu di Kediri, Jawa Timur Senin (7/5/2018) hingga Selasa (8/5/2018)

KEDIRI, KOMPAS β€” Guna memotivasi sekaligus berbagi keahlian atau transfer knowledge agar petani generasi muda lebih giat berbudidaya tebu, PT Perkebunan Nusantara X mengadakan pelatihan petani milenial di Kediri, Senin (7/5/2018) hingga Selasa (8/5/2018).

Paling tidak 60 petani muda binaan dari 9 pabrik gula milik PTPN X yang tersebar mulai dari Sidoarjo, Jombang, Nganjuk, Kediri, hingga Tulungagung bersama-sama mengikuti materi yang disampaikan petugas tanaman dari PTPN X.

Editor:
Bagikan