logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊWarga Antusias Melihat KRI...
Iklan

Warga Antusias Melihat KRI Bung Tomo di Cilacap

Oleh
Megandika Wicaksono
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yP2WnE6MA9QozaxeDRpxBJc-q0s=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2FKRI-Bung-Tomo-01.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

KRI Bung Tomo bersandar di Pelabuhan Tanjung Intan, Cilacap, Jawa Tengah, Selasa (24/4/2018).

CILACAP, KOMPAS – Ratusan warga Cilacap, Jawa Tengah berbondong-bondong ke Pelabuhan Tanjung Intan untuk melihat dan berkunjung, menaiki sekaligus berkeliling ke sudut-sudut Kapal Republik Indonesia Bung Tomo (357) yang bersandar, Selasa (24/4/2018) sore. Kapal ini baru saja melaksanakan tugas pengamanan laut saat Presiden Joko Widodo berkunjung ke wilayah Pangandaran.

β€œSenang bisa naik dan melihat langsung kapal besar ini. Biasanya hanya lihat di televisi, tapi sekarang bisa masuk juga ke ruang kemudinya,” kata Buken Utami (50) warga Cilacap yang datang bersama Kenan (4) cucunya, Selasa.

Editor:
Bagikan