Iklan
Kolaborasi Tunas Integritas Momentum Gelorakan Antikorupsi
KEBUMEN, KOMPAS โ Kegiatan Kolaborasi Nasional Tunas Integritas I Tahun 2018 digelar di Kebumen, Jawa Tengah, Selasa (20/3) hingga Kamis (22/3), untuk menggelorakan kembali semangat antikorupsi yang masih menjadi pekerjaan rumah.
โMasalah (korupsi) yang kemarin terjadi, kami ambil hikmahnya agar kami Pemerintah Kabupaten Kebumen berhati-hati,โ kata Wakil Bupati Kebumen Yazid Mahfudz, Selasa.