logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊEmpat Hari Terombang-ambing di...
Iklan

Empat Hari Terombang-ambing di Laut, 5 Nelayan Filipina Diselamatkan

Oleh
Lukas Adi Prasetya
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xaW19bGU2u0-UWQZU_853EJVp58=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2Fnelayan-filipina.jpg
Dokumentasi Basarnas Balikpapan

Lima nelayan Filipina yang diselamatkan di perairan Selat Makassar, dievakuasi.

TANJUNG SELOR, KOMPAS β€” Lima nelayan warga Filipina yang naik kapal kayu kecil ditemukan di perairan Selat Makassar. Mereka ditemukan kapal tunda atau tugboat penarik ponton batubara yang melintas. Kelimanya terapung selama 4 hari sebelum ditemukan.

Kapal Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan (Basarnas Balikpapan) Gusti Anwar Mulyadi mengutarakan, koordinator Pos SAR Tarakan, Kamis (15/2) siang, menerima informasi dari Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Tarakan, Kalimantan Utara (Kaltara).

Editor:
Bagikan