logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊKasus Orangutan Mati Ditembus ...
Iklan

Kasus Orangutan Mati Ditembus 130 Peluru Harus Diungkap Segera

Oleh
Lukas adi prasetya
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/M0nSh8XcFc0CMwHTeNxLk3C-cl4=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2FIMG-20180207-WA0005.jpg
Dokumentasi Centre for Orangutan Protection (COP)

Rontgen bagian kepala orangutan yang mati mengenaskan. Terdapat 130 peluru senapan angin di badan orangutan itu. Sebanyak 74 peluru di antaranya menembus kepala.

SAMARINDA, KOMPAS β€” Balai Taman Nasional Kutai, Polda Kalimantan Timur, Polres Kutai Timur, Balai Pengamanan dan Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan Wilayah Kaltim, serta Balai Konservasi Sumber Daya Alam bertekad menuntaskan kasus kematian orangutan secepatnya.

Orangutan dimaksud mati secara mengenaskan akibat 130 peluru bersarang di badannya.

Editor:
Bagikan