logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊOrdinarium Irama Melayu di...
Iklan

Ordinarium Irama Melayu di Penahbisan Uskup Pangkal Pinang

Oleh
KRIS R MADA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AfCis3huYuqSzkfprSo4Ti5XiDM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F09%2FWhatsApp-Image-2017-09-23-at-10.49.47.jpeg
Kompas/ Kris R Mada

Prosesi saat Uskup Pangkal Pinang Mgr Adrianus Sunarko masuk ke lokasi acara diiringi 37 uskup dan 8 uskup emiritus dari seluruh Indonesia di Stadion Depati Amir, Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (23/9).

PANGKAL PINANG, KOMPAS β€” Keuskupan Pangkal Pinang memulai upacara penahbisan uskup terpilih, Mgr Adrianus Sunarko, Sabtu (23/9) pagi, di Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung. Upacara di Stadion Depati Amir itu diawali dengan ordinarium berirama Melayu.

Mgr Sunarko masuk ke lokasi acara diiringi 37 uskup dan 8 uskup emiritus dari seluruh Indonesia. Sekretaris Kedutaan Besar Vatikan Fabio Selerno memimpin barisan para uskup yang mengiringi Mgr Sunarko.

Editor:
Bagikan