logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMenkominfo Minta Orari...
Iklan

Menkominfo Minta Orari Berperan Aktif Tangkal Radikalisme

Oleh
Jumarto Yulianus
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GVhTGwFT1TuSHaIhakUm5OPgHKQ=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F07%2F20170807jum02.jpg
Kompas/Jumarto Yulianus

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara (kanan) bersiap memukul gong untuk membuka secara resmi Rapat Kerja Nasional Organisasi Amatir Radio Indonesia (Orari) Tahun 2017 di Hotel Golden Tulip, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Jumat (7/7) malam. Rakernas ini berlangsung hingga Minggu (9/7).

BANJARMASIN, KOMPAS β€” Radio amatir menjadi sarana komunikasi penting di daerah dengan keterbatasan jaringan komunikasi, seperti di daerah perbatasan serta pulau terdepan dan terluar Indonesia. Karena itu, peran Organisasi Amatir Radio Indonesia sangat penting, terutama untuk menangkal arus radikalisme dan terorisme di daerah perbatasan.

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, Organisasi Amatir Radio Indonesia (Orari) selama ini telah berkontribusi banyak dalam membantu masyarakat, misalnya dalam menangani bencana dan membantu kelancaran arus mudik ataupun arus balik selama Idul Fitri.

Editor:
Bagikan