Piyu Menyasar Milenial
Gitaris Padi, Satriyo Yudi Wahono atau yang kerap disapa Piyu, ingin lebih dikenal oleh generasi milenial. Setelah kembali ke dunia musik dua tahun silam, ia melihat animo generasi muda terhadap lagu Padi sangat besar.

Gitaris Padi Reborn, Piyu, Jumat (25/10/2019), di Jakarta.
Gitaris Padi, Satriyo Yudi Wahono atau yang kerap disapa Piyu, ingin lebih dikenal oleh generasi milenial. Setelah kembali ke dunia musik dua tahun silam, ia melihat animo generasi muda terhadap lagu Padi sangat besar.
”Setelah perjalanan waktu, ternyata reaksi dari generasi muda itu besar banget. Kita juga sering diundang ke pensi dan festival musik yang penuh dengan (penonton generasi) milenial,” ujarnya di Jakarta, Jumat (25/10/2019).
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 12 dengan judul "Piyu Menyasar Milenial".
Baca Epaper Kompas