logo Kompas.id
β€Ί
Mudaβ€ΊMomok Pendidikan Itu Bernama...
Iklan

Momok Pendidikan Itu Bernama Perpeloncoan

Perpeloncoan dan praktik senioritas di lingkungan pendidikan tinggi masih menjadi momok yang mengancam mahasiswa.

Oleh
DWI AS SETIANINGSIH
Β· 1 menit baca
Untuk menyambut mahasiswa baru tahun ini, tidak ada lagi perpeloncoan di Universitas Indonesia. Program tersebut diganti dengan orientasi program studi dan pengenalan kampus yang akan berlangsung di kampus UI pada 4 Agustus dan 5 Agustus 1982.
KOMPAS/KARTONO RYADI

Untuk menyambut mahasiswa baru tahun ini, tidak ada lagi perpeloncoan di Universitas Indonesia. Program tersebut diganti dengan orientasi program studi dan pengenalan kampus yang akan berlangsung di kampus UI pada 4 Agustus dan 5 Agustus 1982.

Praktik senioritas selalu menjadi momok bagi dunia pendidikan di Indonesia, tak terkecuali pendidikan tinggi. Dampaknya beriringan dengan surutnya semangat untuk menjalani pendidikan itu sendiri.

Saat menempuh awal semester pendidikannya di salah satu fakultas kedokteran, Dipa, bukan nama sebenarnya, terkejut dengan tradisi senioritas di lingkup fakultasnya. Semula dunia itu tak terbayangkan akan Dipa alami karena ia hanya mendengar tradisi senioritas mengakar kuat hanya di fakultas lain.

Editor:
MOHAMMAD HILMI FAIQ
Bagikan