logo Kompas.id
MudaKami Butuh Mentor Dunia Kerja
Iklan

Kami Butuh Mentor Dunia Kerja

Banyak anak muda yang mencari mentor di media sosial. Tips membuat ”curriculum vitae” (CV) di medsos paling banyak diminati anak muda.

Oleh
Elsa Emiria Leba/Soelastri Soekirno
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Glv-PfVTIQaoSAF1xTS_Wfo1pUk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2Fd4572ccc-2a27-4940-8af4-a88e521f9f50_jpg.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Beberapa pencari kerja memperhatikan lowongan pekerjaan di salah satu stan pameran bursa kerja atau Job Fair 2020 di Gedung Sultan Suriansyah, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Rabu (26/2/2020).

Siapa yang tak mendamba lulus kuliah bisa langsung bekerja? Sayang, realitas tidak selalu indah karena persaingan dan keterbatasan lapangan pekerjaan. Meski telah mengenyam pendidikan tinggi, anak muda ternyata tetap butuh mentor soal dunia kerja sehingga mereka berkonsultasi di media sosial.

Kesadaran untuk punya pengetahuan sebanyak mungkin tentang persiapan sebelum masuk dunia kerja membuat Adonia Bernike Anaya (21) atau Nia terus mencari info dari berbagai sumber. Mahasiswa Jurusan Jurnalistik Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara (UMN) ini sudah mendapat masukan dari Career Development Center UMN.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan