logo Kompas.id
›
Muda›Ketika Mahasiswa Ikut Bisnis...
Iklan

Bisnis MLM

Ketika Mahasiswa Ikut Bisnis MLM

Bisnis model MLM makin banyak yang menyasar mahasiswa. Kalau mau bergabung dengan bisnis ini, kata praktisi, jangan lupa memeriksa legalitas perusahaan penyelenggara MLM terlebih dulu.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/TEv8a4Wfsb3cBc8JdJtQjAz7Auw=/1024x1395/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20191126-ILUSTRASI-MUDA-16_1574767595.jpg

Bisnis multilevel marketing (MLM) seperti enggak ada matinya. Kini, model bisnis ini makin banyak yang menyasar mahasiswa secara umum, bukan hanya mahasiswa yang bertipe "kuda-kuda" alias kuliah dagang-kuliah dagang.

Untuk menarik minat mahasiswa, berbagai iming-iming ditawarkan perusahaan-perusahaan MLM, mulai keuntungan besar, promosi, hingga bonus jalan-jalan ke luar negeri. rupanya iming-iming seperti itu cukup berhasil.

Editor:
budisuwarna
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 17 dengan judul "Ketika Mahasiswa Ikut Bisnis MLM".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...