logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊAmankan Lokasi Debat, Sebanyak...
Iklan

Amankan Lokasi Debat, Sebanyak 1.890 Personel Dikerahkan

Sebanyak 1.890 personel gabungan dikerahkan untuk mengamankan pelaksanaan debat Pilkada DKI Jakarta.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
Β· 1 menit baca
Anggota Brimob mengikuti apel pengamanan Debat Pertama Pilkada DKI Jakarta 2024 di Jakarta International Expo (JIExpo), Jakarta, Minggu (6/10/2024).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Anggota Brimob mengikuti apel pengamanan Debat Pertama Pilkada DKI Jakarta 2024 di Jakarta International Expo (JIExpo), Jakarta, Minggu (6/10/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Sebanyak 1.890 personel dikerahkan untuk mengamankan pelaksanaan debat Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta. Pengamanan terhadap ketiga pasangan calon kepala daerah dan situasi di sekitar lokasi debat menjadi prioritas.

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Ade Ary Syam Indradi, Minggu (27/10/2024), mengatakan, 1.890 personel, baik dari TNI/ Polri maupun instansi terkait, disebar di sejumlah lokasi untuk memastikan kegiatan berjalan dengan baik.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan