logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊRencanakan Liburan Tanpa...
Iklan

Rencanakan Liburan Tanpa Macet, Ini Enam Alternatif Wisata di Bogor Selain Puncak

Warga Jabodetabek, tenang saja, ada Curug Cipamingkis hingga Lembur Anyar untuk tujuan berlibur selain Puncak.

Oleh
ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY
Β· 1 menit baca
Seorang anak bermain baling-baling dari bambu di puncak bukit di Desa Karangtengah, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, beberapa waktu lalu.
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Seorang anak bermain baling-baling dari bambu di puncak bukit di Desa Karangtengah, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, beberapa waktu lalu.

Kemacetan di kawasan Puncak, Bogor, hingga belasan jam saat libur panjang akhir pekan kemarin menjadi pelajaran bagi warga untuk memilih alternatif tempat wisata lain saat liburan. Ada sejumlah destinasi wisata di Bogor yang bisa dikunjungi warga Jabodetabek sebagai alternatif untuk menghindari kawasan Puncak yang padat, mulai dari Curug Cipamingkis hingga Lembur Anyar.

Libur panjang selama tiga hari, sejak Sabtu (14/9/2024) hingga Senin (16/9/2024) lalu, membuat ribuan orang berwisata ke Puncak. Hasilnya, ada kemacetan panjang hingga 17 jam di jalur Puncak. Tidak jadi healing, warga justru makin pening.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan