logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊHujan Lebat di Jakarta...
Iklan

Hujan Lebat di Jakarta Akibatkan Perjalanan KRL Sempat Terganggu

Hujan deras di Jakarta mengakibatkan adanya genangan dan gangguan persinyalan di pelintasan KRL pada Sabtu sore.

Oleh
ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY
Β· 1 menit baca
Kondisi Stasiun Sudirman di Jakarta Pusat, Sabtu (6/7/2024).
DOKUMENTASI IKA

Kondisi Stasiun Sudirman di Jakarta Pusat, Sabtu (6/7/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Hujan deras yang mengguyur wilayah DKI Jakarta mengakibatkan genangan air di pelintasan kereta komuter rute Palmerah-Rangkasbitung serta gangguan persinyalan di Commuter Line rute Tanah Abang-Cikarang pada Sabtu (6/7/2024) sore. Akibatnya, ada keterlambatan perjalanan KRL di rute tersebut.

”Ada keterlambatan perjalanan Commuter Line arah Rangkasbitung imbas jalur kereta api terendam banjir, tepatnya di Km 17+2/5 antara Stasiun Kebayoran dan Stasiun Pondok Ranji,” kata Manajer Humas Kereta Commuter Indonesia (KCI) Leza Arlan.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan