logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊPro-Kontra Masih Menyelimuti...
Iklan

Pro-Kontra Masih Menyelimuti Perpindahan Murid SDN Pondok Cina 1

Sejumlah wali murid SDN Pondok Cina 1 Depok masih berharap anaknya dapat kembali bersekolah di gedung lama.

Oleh
ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY
Β· 1 menit baca
Siswa berbincang di halaman SD Negeri Pondok Cina 1 yang baru di Depok, Jawa Barat, Senin (8/1/2024).
KOMPAS/ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Siswa berbincang di halaman SD Negeri Pondok Cina 1 yang baru di Depok, Jawa Barat, Senin (8/1/2024).

Sejumlah siswa yang sempat bertahan di gedung SD Negeri Pondok Cina 1 di Jalan Margonda, Depok, Jawa Barat, akhirnya pasrah direlokasi ke sekolah baru yang terletak di Gang Pinang, Kecamatan Beji, Kota Depok, mulai Senin (8/1/2024). Sekolah itu semula merupakan gedung SDN Pondok Cina 5 Depok yang kini berubah nama menjadi SDN Pondok Cina 1.

Sekitar pukul 10.00 WIB, puluhan wali murid menunggu anak mereka pulang sekolah di depan pagar sekolah. Beberapa dari mereka mengaku menunggu anak sejak pagi agar tidak wira-wiri untuk antar jemput.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan