logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊSiasat Hadapi Banjir Berulang ...
Iklan

Siasat Hadapi Banjir Berulang di Tangerang Selatan

Penyebab banjir berulang di Kota Tangerang Selatan, Banten, antara lain alih fungsi lahan, kurangnya ruang tangkapan air, dan drainase atau saluran air tidak mampu menampung air saat hujan deras.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
Β· 1 menit baca
Hujan deras mengguyur kawasan Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (23/9/2022).
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Hujan deras mengguyur kawasan Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (23/9/2022).

TANGERANG SELATAN, KOMPAS β€” Hujan deras kembali menyebabkan banjir di Kota Tangerang Selatan, Banten, sepanjang awal hingga pertengahan pekan ini. Pemerintah Kota Tangerang Selatan mengoptimalkan turap untuk memperkokoh tepi sungai, membangun tanggul, dan tandon untuk menambah daya tampung air.

Hujan deras pada Selasa (4/10/2022) menyebabkan banjir dengan ketinggian 20 cm hingga 70 cm di Kota Tangerang Selatan. Badan Penanggulangan Bencana Daerah Tangerang Selatan melaporkan sebanyak 1.257 keluarga terdampak banjir di kota ini.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan