logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊCCTV Akhiri Kisah Komplotan...
Iklan

CCTV Akhiri Kisah Komplotan Copet Antarkota

Sepasang suami istri dan kenalannya membentuk komplotan copet antarkota di Jabodetabek. Aksi mereka berjalan mulus selama tiga tahun sebelum terekam kamera pemantau (CCTV).

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vwDh3LpUg8eHKXvq7MpAR7BkBjM=/1024x672/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F993951ab-135a-4a30-9f1a-4314e05fe7bf_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Ilustrasi. Pemantauan sejumlah pelabuhan melalui CCTV di posko pemantauan angkutan Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 di Ditjen Perhubungan Laut, Kementerian Perhubungan, Jakarta Pusat, Senin (30/12/2019).

JAKARTA, KOMPAS β€” Kamera pemantau atau CCTV salah satu gerai perbelanjaan di Tangerang Selatan, Banten, merekam aksi komplotan copet, beberapa waktu lalu. Dari rekaman itulah Kepolisian Daerah Metro Jaya menangkap empat anggota komplotan pencopet antarkota yang sudah beraksi selama tiga tahun dan seorang penadah barang hasil curian.

Pengungkapan bermula dari laporan seorang warga yang kecopetan di Tangerang Selatan pada Sabtu (14/8/2021). Aksi pencopetan tersebut terekam salah satu kamera pemantau di lokasi gerai perbelanjaan.

Editor:
nelitriana
Bagikan