logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊKejar Target, Banten Tambah...
Iklan

Kejar Target, Banten Tambah Vaksinator dan Penyuluh Vaksinasi

Vaksinasi lengkap dosis satu dan dua di Provinsi Banten baru mencakup 10,47 persen dari target 9,2 juta jiwa. Banten termasuk enam provinsi terendah cakupan vaksinasinya.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ahGYCDZSE48UZwhiANP49NZXeQA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F45b79f23-d145-46f0-9e86-383941fc0b99_jpg.jpg
Kompas/Hendra A Setyawan

Deretan kursi disiapkan untuk observasi saat vaksinasi Covid-19 terhadap warga RW 021 Pamulang Timur, Tangerang Selatan, Banten, Minggu (25/7/2021). Vaksinasi yang diadakan Polda Metro Jaya itu untuk mempercepat program vaksinasi nasional.

TANGERANG, KOMPAS β€” Di tengah risiko penularan Covid-19 yang masih tinggi, cakupan vaksinasi di Provinsi Banten masih jauh dari target. Vaksinasi lengkap dosis satu dan dua baru mencakup 10,47 persen dari target 9,2 juta jiwa. Untuk itu, Dinas Kesehatan menambah vaksinator dan penyuluh untuk mengejar target vaksinasi.

Kementerian Kesehatan melaporkan telah mendistribusikan 101,68 juta dosis vaksin ke 34 provinsi dengan tingkat penyuntikan mencapai 74,53 juta dosis per Minggu (8/8/2021). Dari jumlah tersebut, Provinsi Banten menerima 3,91 juta dosis vaksin dengan tingkat penyuntikan 2,94 juta dosis atau 75 persen target, yang menempatkannya pada posisi 6 besar provinsi dengan cakupan vaksinasi terendah.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan