logo Kompas.id
โ€บ
Metropolitanโ€บKapasitas Tempat Tidur di...
Iklan

Kapasitas Tempat Tidur di Tangerang Selatan Mendesak Ditambah

Mengatasi keterbatasan tempat tidur pasien Covid-19 dengan merujuk ke wilayah tetangga tidak lagi mudah dilakukan. Satu-satunya cara adalah Tangerang Selatan harus meningkatkan kapasitas tempat tidur di kotanya.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6g9DmE9bPttVYOiPrXl2p_AIKlQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F151884bc-311a-4bd6-ba2e-62d692036521_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Tempat tidur yang telah disiapkan di Rumah Lawan Covid-19 di Ciater, Tangerang Selatan, Banten, Kamis (16/4/2020).

TANGERANG SELATAN, KOMPAS โ€” Mobilitas warga dan ketidakdisiplinan menerapkan protokol kesehatan disebut sebagai penyebab bertambahnya kasus positif harian di Kota Tangerang Selatan. Akibatnya, kapasitas tempat tidur unit perawatan intensif (ICU) yang ada saat ini telah penuh. Penambahan kapasitas tempat tidur mendesak dilakukan.

Pada Kamis (26/11/2020), Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mencatat terdapat penambahan 43 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 sehingga total ada 2.481 kasus. Jumlah pasien Covid-19 yang dirawat bertambah 17 orang dan total keseluruhan pasien yang masih menjalani perawatan sebanyak 259 orang. Adapun jumlah korban meninggal bertambah tiga orang menjadi total 112 orang.

Editor:
nelitriana
Bagikan