Sampah di kali menumpuk dan menimbulkan bau tak sedap di Kampung Bogor, Desa Setia Asih, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (30/9/2020). Menurut warga sekitar, sampah di kali sepanjang 200 meter yang berada di tengah kawasan perumahan tersebut sudah menumpuk dan mengeras lebih dari dua bulan.
KOMPAS/AGUS SUSANTO