logo Kompas.id
MetropolitanPekerja Seni DKI Didorong...
Iklan

Pekerja Seni DKI Didorong Manfaatkan Ruang Ekspresi Digital

Dunia digital menjadi sarana para pekerja seni untuk tetap berkreasi di saat pandemi.

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yxdNSVyrwrLXNFTj5eUL0GbWnYg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F20200617_1329360-1_1592742883.jpg
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Iwan Henry Wardhana ketika ditemui pada hari Rabu (17/6/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Dinas Kebudayaan DKI Jakarta bersiap mengevaluasi pengembangan kebudayaan pada masa transisi menuju normal baru. Pemakaian teknologi digital untuk pembinaan dan akses inklusif ruang-ruang ekspresi seni akan diperkuat.

”Pastinya ada evaluasi bulanan dan evaluasi insidentil terkait semua program kerja,” kata Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Iwan Henry Wardhana saat  dihubungi Selasa (23/6/2020).

Editor:
gesitariyanto
Bagikan