logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊHobi Tak Pernah Mati,...
Iklan

Hobi Tak Pernah Mati, Sekalipun oleh Pandemi

Pandemi Covid-19 dinilai telah mematikan banyak hal, kecuali kecintaan orang terhadap hobinya. Bahkan, banyak di antara mereka yang menganggap tak punya waktu sebaik saat ini untuk menekuni hobi tersebut.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-WLAoDHaILZozjSdAN6hVLTSOIk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F9dde93ff-b5a0-4ae2-82cf-a1519b44dfe9_jpg.jpg
KOMPAS/FAJAR RAMADHAN

Warga sedang memancing di antara pepohonan sekitar Danau Sunter, Jakarta Utara, Minggu (10/5/2020).

Di tepi Danau Sunter, Jakarta Utara, Minggu (10/5/2020) pagi, Darwin terlihat sibuk mengaitkan umpan ikan berupa pelet pada kail pancingnya. Ada empat joran pancing usang yang ia bawa pagi itu. Setiap joran, setidaknya dipasang empat kail untuk menambah peluang ”strike”.

Setelah semua umpan dipasang pada kail pancing tersebut, keempat joran diletakkan Darwin begitu saja di tepi danau. Kemudian, ia menunggu dari jarak sekitar satu meter. Ia memilih tempat yang lebih teduh sambil mengamati tarikan pada senar pancingnya.

Editor:
agnesrita
Bagikan