logo Kompas.id
โ€บ
Metropolitanโ€บPuluhan Pompa Pengendali...
Iklan

Puluhan Pompa Pengendali Banjir Masih Rusak

Sekitar 48 pompa pengendali luapan air sungai di Jakarta masih rusak pascabanjir awal Januari 2020. Hal tersebut berisiko menghambat antisipasi banjir yang diprediksi terjadi dalam kurun waktu sepekan mendatang.

Oleh
Aditya Diveranta
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VOEz-cN1Ju7ypRekJmF0xiTpvQQ=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F8ad47aaa-b440-42a8-bd16-2d1cf48ff5ec_jpg.jpg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Unit pompa mobile atau bergerak disiagakan di kawasan Rumah Pompa Kedoya Taman Ratu, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (9/1/2020). Keberadaan unit itu menjadi pengganti mesin pompa pengendali banjir yang diperbaiki akibat terendam banjir.

JAKARTA, KOMPAS โ€” Sekitar 48 pompa pengendali luapan air sungai di Jakarta masih rusak pascabanjir awal Januari 2020. Hal tersebut berisiko menghambat antisipasi banjir yang diprediksi terjadi dalam kurun waktu sepekan mendatang.

Sekretaris Dinas Sumber Daya Air (SDA) Provinsi DKI Jakarta Dudi Gardesi mengatakan, 48 pompa itu berasal dari 27 rumah pompa yang sempat tergenang banjir, pekan lalu.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan