Iklan
Polres Jakbar, TNI, dan Masyarakat Kerja Bakti di RPTRA Kalijodo
JAKARTA, KOMPAS β Menjelang Asian Games 2018, jajaran Kepolisian Resor Metro Jakarta Barat bersama Tentara Nasional Indonesia serta elemen masyarakat melakukan korve atau kerja bakti di kawasan wisata Ruang Publik Terpadu Ramah Anak Kalijodo, Rabu (25/7/2018).
Sebanyak 160 personel TNI dan Polri melakukan kerja bakti, bekerja sama dengan 25 warga yang beberapa di antaranya dari Barisan Ansor Serbaguna Nahdlatul Ulama.