Iklan
Perkantoran di Kementerian Perhubungan Masih Lumpuh
JAKARTA, KOMPASโProses penyidikan penyebab kebakaran Gedung Karya di Kantor Pusat Kementerian Perhubungan, Jakarta Pusat, berlanjut pada Senin (9/7/2018). Sebagian karyawan yang berkantor di Gedung Karya dialihtugaskan sementara ke ruang kerja di Gedung Cipta dan sektor-sektor terkait lainnya.