logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊDKI Janjikan Solusi untuk...
Iklan

DKI Janjikan Solusi untuk Angkot Tanah Abang pada Jumat Ini

Oleh
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vx7PiTnvTnEuRqHJEhpH5NcRGJM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2F508154_getattachment8cdc3cd8-8fac-4b46-9b02-b3c7708f442e499597.jpg
KOMPAS/IRENE SARWINDANINGRUM

Para sopir angkot Tanah Abang berunjuk rasa dengan mogok dan memarkir angkot di sepanjang Jalan Jati Baru Raya, Tanah Abang, Jakarta Pusat, sehingga menyebabkan kemacetan, Senin (29/1). Mereka menuntut dibukanya kembali Jalan Jati Baru Raya yang ditutup untuk ditempati pedagang kaki lima. Para sopir angkot mengaku pendapatan mereka turun drastis sejak penutupan ruas jalan tersebut.

JAKARTA, KOMPAS β€” Ratusan pengemudi dari tiga trayek angkutan kota sekitar Tanah Abang kembali berunjuk rasa di Balai Kota DKI Jakarta. Awak angkot trayek M03, M08, dan M10 memarkir kendaraan di sekitar balai kota.

Unjuk rasa yang ketiga selama dua pekan terakhir ini masih menuntut hal sama, yaitu Pemprov membuka kembali Jalan Jatibaru Raya dan menghentikan Tanah Abang Explorer. Para pengemudi menyalahkan kedua hal itu sebagai penyebab turunnya pendapatan mereka hingga separuh.

Editor:
Bagikan